Skip to main content

Posts

Showing posts from November, 2021

Pentingnya Self-Love di Era Milenial

Sumber media lainnya Media social membawa banyak dampak dalam kehidupan manusia. Kemudahan dalam media social sangat dirasakan oleh netizen, tetapi juga menimbulkan hal negatif. Tahukah kamu bahwa   media social sekarang ini tidak melulu membawa hal positif?   Salah satunya adalah mudahnya mengutarakan pendapat melalui komentar di media   social sehingga terkadang orang melupakan etika berkomunikasi maupun tata krama. Hal ini menimbulkan cyber bullying atau intimidasi dunia maya . Self-love dan self acceptance sangat wajib kita miliki agar bias menghadapinya. Beberapa studi telah membuktikan bahwa media social berpengaruh pada kesehatan mental dan jiwa seseorang. Parahnya lagi, remaja sekarang yang menjadi pengguna media social aktif rentan terkena depresi. Bukan hanya orang dewasa atau orang tua saja yang bias depresi. Remaja mulai usia 10 sampai 24 tahun juga dapat terkena depresi, atau dengan kata lain bahwa depresi tidak mengnal umur. Buktinya akhir-akhir ini banya

Solidaritas Sosial pada Tradisi Budaya Keagamaan “Selikuran” di Desa Nyatnyono, Ungaran, Kabupaten Semarang

(Dokumentasi: Acara Selikuran) Pada masa perkembangan Islam, Nyatnyono merupakan pusat penyebaran agama Islam di daerah Kabupaten Semarang dan sekitarnya, dengan bukti ditemukannya makam petilasan wali di Desa Nyatnyono Trah Keluarga Besar Nyatnyono. Dengan perkembangan pemanfaatan potensi desa, Desa Nyatnyono menjadi salah satu desa yang memiliki arahan pengembangan sebagai desa wisata, dengan fokusan sebagai desa wisata yang berbasis religi , karena masyarakatnya sangat erat berhubungan dengan kegiatan- kegiatan keagamaan dengan adanya bukti peninggalan makam petilasan para ulama dan wali yang sangat dihormati oleh masyarakat sekitar. Sejarah Singkat Desa Nyatnyono & Tokoh Ulama Sunan Hasan Munadi Sejarah singkatnya adalah pada awalnya sebuah kerajaan Islam di Jawa yakni Kerajaan Demak yang dipimpin oleh pemimpin yang bijaksana serta mempunyai akhlak yang mulia yaitu Raden Fatah. Pada saat kepemimpinan Raden Fatah , hidup rakyatnya berada dalam kesejahteraan , kemakmuran dan kete